Anggota Polsek Palabuhanratu Laksanakan Pengamanan Objek Wisata Pantai Gado Bangkong

    Anggota Polsek Palabuhanratu Laksanakan Pengamanan Objek Wisata Pantai Gado Bangkong
    Anggota Polsek Palabuhanratu Laksanakan Pengamanan Objek Wisata Pantai Gado Bangkong

    Dalam rangka mengantisipasi lonjakan pengunjung pada libur akhir pekan, Polsek Palabuhanratu melaksanakan pengamanan di kawasan objek wisata Pantai Gado Bangkong. Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan Surat Perintah Kapolres Sukabumi Nomor: Sprin/1292/IX/PAM.3.2/2024 tanggal 21 September 2024 tentang pelaksanaan pengamanan jalur dan objek wisata.

    Pengamanan dipimpin oleh Aipda Taufik dan Aipda Agus yang bertugas sejak pukul 08.00 WIB hingga selesai. Dalam pelaksanaan pengamanan, petugas melakukan patroli, pemantauan terhadap para pengunjung, serta memberikan himbauan terkait keamanan dan ketertiban di kawasan pantai.

    Beberapa himbauan yang disampaikan kepada para pengunjung, di antaranya:

    1. Mengajak pengunjung untuk menjaga kebersihan pantai guna menciptakan lingkungan yang nyaman bagi wisatawan.
    2. Mengingatkan pengunjung agar selalu mengecek barang bawaan dan memastikan kendaraan terkunci dengan aman.
    3. Menghimbau agar anak-anak yang berenang di pantai selalu didampingi oleh orang tua atau keluarga.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Biru Polsek Palabuhanratu Antisipasi...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Biru Gabungan Polsek Palabuhanratu...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi di Daerah-daerah 
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian

    Tags