Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi dan Babinsa Palabuhanratu Bersinergi Dalam Penebangan Pohon Jalan Palabuhanratu

    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi dan Babinsa Palabuhanratu Bersinergi Dalam Penebangan Pohon Jalan Palabuhanratu
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi dan Babinsa Palabuhanratu Bersinergi Dalam Penebangan Pohon Jalan Palabuhanratu

    Sukabumi - Penebangan Pohon di sepanjang jalur jalan pantai Wisata Palabuhanratu Bhabinkamtibmas dan Babinsa siap amankan lokasi arus lalin. Senin (24/07/23)

    Sepanjang jalur jalan wisata menuju Pantai Palabuhanratu memang rawan tumbang dan dilakukan penebangan untuk pohon yang sudah lapuk dan menjorok ke jalan dan membahayakan pengguna jalan.

    Dengan adanya Program Kapolres Sukabumi " Curhat AA DEDE " kami cepat tanggap menyikapi hal tersebut.

    Bhabinkamtibmas Desa Citeupus Bripka Hendry Ariansyah dan Babinsa Serda Sugianto amankan kegiatan penebangan pohon yang dilakukan oleh BPBD Kabupaten Sukabumi Jawabarat bersama Muspika Kecamatan Palabuhanratu.

    Sehubungan sudah pada lapuk dan termakan usia puluhan tahun pohon tersebut terpaksa ditumbangkan atas dasar laporan masyrakat para pengguna jalan raya Citeupus Palabuhanratu Sukabumi Jawabarat. "Ujarnya.

    Camat Palabuhanratu Drs. Ali Iskandar dan Kapolsek Palabuhanratu Kompol Mangapul Simangunsong bersinergi bersama Muspika dan stakeholder lainnya, yang bertanggung jawab langsung dilapangan dalam kegiatan penebangan tersebut.

    Mangapul, "Kami sering mendapatkan Laporan pengaduan warga masyrakat pengguna jalan raya Citepus sering dikeluhkan adanya warga yang tertimpa Ranting Pohon saat Hujan lebat dan Angin barat pantai Palabuhanratu, dan rantingnya pun cukup besar karena usia pohon cukup besar serta menjorok ke jalan. " Katanya.

    Demi situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif kami menyampaikan hal itu kepada para pemangku kewenangan melalui camat Palabuhanratu dan akhir nya dapat di eksekusi dengan aman dan lancar. "

    polres sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bripda Jaja Sambangi Warga Bangun Kemitraan...

    Artikel Berikutnya

    Ciptakakan Situasi Masyarakat yang Aman,...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Rakorwas Inspektorat TNI-Kemhan 2024: Perkuat Sinergitas untuk Mewujudkan TNI yang PRIMA
    Panglima TNI Hadiri Rakor Lintas Sektoral Kesiapan Operasi Lilin 2024
    Menjadi Urang Lengayang: Sebuah Cerita tentang IKWAL, Keluarga Besar yang Tak Terpisahkan

    Tags