Kontribusi Keamanan Pemilu Polres Sukabumi Hadiri Rapat Koordinasi Pimpinan Daerah Sukabumi Bahas Kesiapan Pemilu Serentak 2024

    Kontribusi Keamanan Pemilu Polres Sukabumi Hadiri Rapat Koordinasi Pimpinan Daerah Sukabumi Bahas Kesiapan Pemilu Serentak 2024
    Kontribusi Keamanan Pemilu Polres Sukabumi Hadiri Rapat Koordinasi Pimpinan Daerah Sukabumi Bahas Kesiapan Pemilu Serentak 2024
    Sukabumi - Rapat Koordinasi Forum Komunikasi Pimpinan Daerah digelar di Aula Setda Kabupaten Sukabumi. Kegiatan ini bertujuan untuk membahas kesiapan Pemerintah Daerah dalam menghadapi pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) Serentak tahun 2024. Rapat yang dihadiri oleh Forkopimda kabupaten Sukabumi yangdipimpin oleh Bupati Sukabumi, Drs. Marwan Hamammi. (12/02/2024). Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukabumi, Adie Saputro, menyatakan "Suara akan aman dari Tempat Pemungutan Suara (TPS) hingga ke KPU karena adanya sistem yang jelas. Ia juga menekankan perlunya Rapat Koordinasi Forkopimcam untuk menentukan jadwal pergeseran logistik ke TPS." Ungkap Adie Saputro Ketua KPU Kabupaten Sukabumi. Sementara itu, Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Sukabumi, Faisal Rifai, SH., M.M., mengungkapkan "Beberapa kerawanan yang perlu diwaspadai, termasuk intimidasi, kurangnya perekaman KTP bagi pemilih pemula, serta potensi konten kampanye yang merugikan peserta Pemilu." Ujar Ketua Bawaslu Kabupaten Sukabumi Faisal Rifai. Dalam bidang keamanan, Kapolres Sukabumi, AKBP Tony Prasetyo Yudhangkoro, menyampaikan "Polres Sukabumi telah mengamankan tahapan Pemilu dengan menurunkan 781 personel Polri beserta bantuan dari TNI ke setiap TPS. Ia juga mengungkapkan bahwa ada 5 TPS yang dikategorikan rawan bencana di daerah Kecamatan Sagaranten." Jelas AKBP Toni Prasetyo. Dandim 0622/Kabupaten Sukabumi, Letkol Inf Anjar Ari Wibowo, menyatakan "hingga saat ini tidak ada peristiwa menonjol di Kabupaten Sukabumi. Namun, ia mengingatkan akan adanya potensi kampanye terselubung dan serangan fajar yang perlu diwaspadai." Tambah Letkol Inf Anjar Ari Wibowo. Sementara itu, Bupati Sukabumi, Drs. Marwan Hamammi, MM., menekankan "Penting bagi petugas untuk menjaga kondisi aman dan kondusif dalam setiap tahapan Pemilu. Ia juga meminta agar intelijen dapat memantau kondisi di lapangan dengan baik." Tutup Bupati Sukabumi, H Marwan Hamami.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Laksanakan...

    Berita terkait

    Soal Isu Sara, H. Andreas: Saya Menyerahkan Sepenuhnya Kepada Allah SWT yang Maha Lebih Mengetahui
    Bhabinkamtibmas Desa Cibodas Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Laksanakan DDS dan Himbauan Kamtibmas untuk Ciptakan Keamanan dan Ketertiban Lingkungan
    Sinergitas TNI-POLRI dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Pondokkaso Tonggoh Laksanakan DDS di Desa Cidahu Bersama Polsek Cidahu Polres Sukabumi
    Polres Sukabumi Gelar Bakti Sosial Berupa Pembagian Sembako di Kampung "Tiktoker Sadbor "
    Kampanye Calon Wakil Bupati Sukabumi H. Zainul S, SE, M.Si: Silaturahmi dengan GAPOKTAN Ciracap, Berikan Dukungan untuk Pemekaran dan Program Unggulan Bersama Polsek Ciracap Polres Sukabumi
    Kapolres Sukabumi Berikan Bantuan Makanan dan Minuman kepada Warga yang Terjebak Badai Ombak
    Polres Sukabumi Siapkan Strategi Hadapi Lonjakan Arus Balik Lebaran
    Safari Solat Subuh di Masjid Nuurul Bayan oleh Polsek Kalapanunggal
    Dwi: Sekali A A tetap A A, di Pilkada Sukabumi 2024 Coblos Nomor 2 Pasti Mubarokah dan Berkah
    Deklarasi Dukungan Relawan BRAM untuk Pasangan Calon Bupati Sukabumi Nomor Urut 2
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Oleh Polsek Lengkong Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang Polres Sukabumi Melakukan Anjangsana dan Sosialisasi DDS
    Polsek Lengkong Polres Sukabumi Laksanakan Pengawalan Logistik Pemilu 2024 dari Gudang Logistik PPK Kecamatan Lengkong
    Patroli Dialogis Kepada Ulama oleh Bhabinkamtibmas Polsek Surade Polres Sukabumi
    Polsek Kalapanunggal Polrea Sukabumi Laksanakan Patroli Malam Cegah Kriminalitas

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi di Daerah-daerah 
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian

    Tags